




Google Workspace membantu tim penjualan mempercepat siklus transaksi dan mempererat hubungan dengan pelanggan
Semua yang dibutuhkan pemimpin tim penjualan untuk menyederhanakan proses dan meningkatkan kinerja

"Unit penjualan, yang terdiri dari 10 sampai 12 orang dan manajer unit, adalah sebuah komunitas. Google Workspace menyediakan alat yang mereka perlukan agar dapat berkomunikasi secara efektif satu sama lain, serta dengan klien mereka, melalui Gmail, Meet, Kalender, Kontak, dan Grup. Produk ini mendukung mereka dalam segala hal yang mereka lakukan."
László Kriston, Sales Digital Transformation Team Leader, Generali
Latih sales rep dengan cepat
Buat semua orang dapat bergabung dengan mudah menggunakan alat yang sudah biasa digunakan
Buat situs internal untuk memberi semua orang akses ke playbook penjualan dan informasi pelanggan
Lakukan permainan peran penjualan secara virtual untuk meningkatkan kualitas positioning dan berlatih menangani keberatan
Berkomunikasi kapan saja di mana saja dari satu tempat: aplikasi seluler Gmail
Selaraskan alur kerja tim penjualan
Tingkatkan produktivitas di seluruh organisasi Anda
Berikan visibilitas terkait perkiraan, status akun, dan langkah berikutnya dengan rencana wilayah di Google Dokumen
Kelola konten seperti presentasi penjualan dan riset pasar di Google Drive dengan aman
Pantau rapat penting, linimasa, dan pembaruan produk di Google Kalender
Perkuat hubungan dengan pelanggan
Bangun kepercayaan dan rasa percaya diri melalui komunikasi yang lancar
Tanggapi RFP secara cepat dengan berkolaborasi di Google Dokumen dan menugaskan bagian-bagian dokumen kepada orang yang tepat
Berkolaborasi dalam promosi di Google Slide bersama tim penjualan dan pemasaran
Presentasikan solusi kepada pelanggan Anda melalui panggilan video Google Meet agar mereka dapat bergabung dengan mudah dari mana saja, di perangkat apa pun, dan tanpa harus memiliki akun
Integrasikan dengan alat yang sudah digunakan tim Anda
Bekerja dengan lancar di seluruh aplikasi bisnis tanpa perlu keluar dari Google Workspace
Sesuaikan alur kerja dan kurangi pekerjaan yang merepotkan
Manfaatkan AppSheet dan Apps Script agar penjual agar menghabiskan lebih sedikit waktu dalam mengerjakan tugas yang monoton dan mengalokasikan lebih banyak waktu untuk menghasilkan dampak